KulinerKultur

Mengenal Tradisi Hesurabi di Pulau Kaledupa

×

Mengenal Tradisi Hesurabi di Pulau Kaledupa

Sebarkan artikel ini

Menyuluh oleh masyarakat di kampung Kaledupa, Kabupaten Wakatobi dikenal dengan sebutan Hesurabi. Tradisi Hesurabi dilakoni oleh para lelaki, dari dewasa hingga anak-anak laki dan bahkan juga para kaum hawa. Mereka berlomba-lomba menuju hoti (laut ketika surut) untuk mencari ikan dan aneka sea food (nggose-nggose).

Hesurabi merupakan tradisi masyarakat di desa mencari ikan dan aneka nggose-nggose pada musim hoti. Hasil laut seperti bulu babi, kerang laut, teripang dan aneka hasil laut lainnya.

“Alhamdulillah, awal menikmati hasil hesurabi itu dari bapak, beliau sering hesurabi dengan strongking di masa masih kuat. Terakhir di Ramadhan 1443 H lalu si bungsu yang suka pigi hesurabi bersama kawan-kawannya dan ketika si bungsu tidak berada di hoti, alhamdulillah, ada  suamiku yang baru belajar ‘hesurabi’ ala masyarakat kampungk,”kisah Nigzi, warga Kaledupa. Sk

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!